(Sinopsis) Guru Sejati: Membangun Insan Berkarakter Kuat dan Cerdas (Bab X: Berfikir dan Bertindak Cerdas)
Sobat, menurut kalian yang dinamakan cerdas itu yang gimana sih? Berdasarkan fakta nih, bagi sebagian orang, cerdas itu selalu dengan di identikkan dengan angka. Entah itu angka pada peringkat kelas, nilai raport atau IP, atau nilai apapun itu. Tapi apakah benar, sesempit itukah definisi cerdas yang dimaksud? Apa hanya sebatas itu saja seseorang dapat dikatakan cerdas? Lalu, jika yang dimaksud cerdas tak sekedar dengan itu, apa makna cerdas yang sebenarnya? Orang yang bagaimana saja yang bisa dimasukkan dalam kategori orang cerdas? Ah, sepertinya terlalu banyak pertanyaan yang harus dijawab. Kalau begitu, langsung aja yuk baca resensinya. Bab X. Berpikir dan Bertidak Cerdas Orang yang cerdik adalah orang yang dapat menaklukkan hawa nafsunya dan beramal untuk bekal sesudah mati. Orang yang lemah adalah orang yang mengikuti hawa nafsunya dan berangan-angan muluk kepada Allah. (HR. Abu Daud) Umar bin Khattab mendifinisikan orag yang cerdas bukanlah orang yang mampu membedak...